
First touch soccer adalah game sepakbola yang dikembangkan oleh studio inggris X2 games dan first touch games. Game ini dirilis pada 6 mei 2011 untuk android dan ios. Seperti pada biasanya untuk permainan sepakbola selalu ada update-an wajib untuk menyempurnakan game tersebut termasuk dalam game FTS ini juga.
First touch soccer ini menjadikan game yang direkomendasikan untuk pecinta sepakbola karena memiliki banyak fitur yang sangat lengkap dan menarik diantaranya kita bisa memilih club untuk kita latih dan mainkan, kita bisa memperbaharui stadion club yang kita latih dan lainnya. Hal tersebut bisa membuat penikmat game FTS tidak bosa dalam memainkannya.
Dalam FTS ini memiliki 3 mode permainan,
Pertama manager mode, mode ini membuat kita menjadi seorang manager sebuah club seoakbola, yang mana kita harus membangun club agar bisa menjadi nomor 1 dan diharapkan untuk tidak krisis financial.
Kedua, game modes, mide yang bebas untuk memilih club untuk dimainkan dan memilih club lawan yang akan kita hadapi.
Ketiga, daily match challenge, mode ini yang digunakan untuk sebuah tantangan dimana club yang akan dimainkan dan lawan yang akan dihadapi dilih secara acak dan jiga berhasil akan menambah poin kita.
Intinya game ini sangat cocok untuk pecinta sepakbola.
Itulah ulasan tentang game First Touch Soccer.
Link download :
DISINI
Comments
Post a Comment